Pamekasan-Pajak adalah sumber penerimaan utama bagi negara dan sebagai warga negara yang baik kita harus menjadi wajib pajak yang baik. Dari hal tersebut pada mata kuliah perpajakan mahasiswa Polinema PSDKU Pamekasan belajar tentang pajak daerah terutama yang dipungut oleh Pemerintah Selanjutnya…
Category: Kegiatan
Study tour Polinema PSDKU Pamekasan
Study tour Polinema PSDKU Pamekasan
Gagasan gemilang ditawarkan H. Moh Tamyis SHi selaku Kepala Desa Samatan, Kecamatan Proppo, Kabupaten Pamekasan.Moh Tamyis menawarkan konsep integrasi peternakan dengan pertanian. Yakni manfaat limbah jerami dan batang jagung untuk terlebih dulu divermentasi sebagai pakan ternak dan memanfaatkan kotoran hewan Selanjutnya…
Study tour Polinema PSDKU Pamekasan
Pamekasan,09/12/2022 – Berawal dari pertanian di ladang-ladang garam secara tradisional, Industri Garam Indonesia terus berkembang, hingga saat ini menjadi salah satu bidang industri yang memberi penghidupan bagi banyak masyarakat di seluruh Indonesia. Oleh karena itu mahasiswa/wi POLINEMA PSDKU Pamekasan melakukan Selanjutnya…
Study tour Polinema PSDKU Pamekasan
Jumat 2 Desember 2022 sebanyak 12 mahasiswa polinema melakukan kunjungan belajar ke RSUD SMART Kabupaten Pamekasan dengan topik Pelaksanaan Penganggaran pada RSUD SMART. Pada pelaksanaan tersebut mahasiswa polinema diterima oleh Ike Handayani selaku kabag perencaaan RSUD SMART, dijelaskan bahwa RSUD Selanjutnya…
Kegiatan mentoring
Kegiatan mentoring pada tanggal 18 november 2022 yang dilaksankan setiap minggu oleh mahasiswa PSDKU Pamekasan. Kegiatan mentoring ini dilaksanakan selama 1 semester yang berlangsung setiap minggunya dengan mendapatkan materi atau kajian” keagamaan.
Kegiatan LDK MABA 2021
Mahasiswa Baru (MABA) POLINEMA Angkatan Tahun 2021 mengikuti Latihan Dasar Kedisiplinan (LDK) di Polinema Kampus Pamekasan.
Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru
Kegiatan sosialisasi dilakukan selama seminggu lebih berturut-turut pada bulan Januari dari tanggal 20 Januari 2022 sampai dengan tanggal 31 Januari. Kegiatan sosialisasi yang dilakukan oleh pengurus BEM PSDKU Polinema Pamekasan beserta dengan BEM pusat Politeknik Negeri Malang yang mendapatkan izin Selanjutnya…
Pelantikan BEM PSDKU Polinema Kampus Pamekasan
Pada hari Jum’at tepatnya tanggal 26 November 2021, diadakan pelantikan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) 2021/2022. Dihadiri oleh seluruh civitas PSDKU Polinema Kampus Pamekasan. Amanat yang diberikan langsung oleh ACH. Muhib Zainuri, S. T., M.T selaku Koordinator PSDKU Polinema Kampus Pamekasan Selanjutnya…